Benarkah Perempuan Lebih Mudah Depresi Dibanding Pria? Simak

Benarkah Perempuan Lebih Mudah Depresi Dibanding Pria? Simak - GenPI.co BANTEN
Ilustrasi: seorang perempuan mengalami perasaan kosong yang merupakan ciri depresi pagi hari atau morning depression. Foto: Freepik.

Berdasarkan hasil penelitian, perempuan dan pria sama-sama punya peluang yang sama terkait depresi. Namun, setelah usia puber, wanita lebih cenderung lebih rentan depresi.

3. Menstruasi

Perubahan mood yang drastis pada perempuan sebelum menstruasi yang diiringi dengan rasa nyeri membuat perempuan lebih rentan depresi.

Bahkan ada mood swing PMS parah yang disebut dengan Premenstrual Dysphoric Disorder (PMMD). Seseorang yang mengalami PMMD cenderung mudah depresi bahkan sampai ingin bunuh diri meski menstruasinya selesai.

4. Masa kehamilan

BACA JUGA:  Depresi karena Putus Cinta, Gejalanya Kerap Tak Disadari

Masa kehamilan adalah masa krusial perempuan dapat mengalami depresi. Bahkan usai melahirkan, wanita rentan mengalami baby blues dan depresi.

Depresi ini menyulitkan peren seorang perempuan dalam menjalani perannya sebagai seorang ibu.

5. Masa perimenopause

BACA JUGA:  Cara Mengatasi Depresi Pagi Hari, yang Suka Ngomel Wajib Simak

Masa menopause juga dapat meningkatkan risiko depresi pada perempuan. Peristiwa fisik ini membuat mood perempuan lebih cepat turun karena pengaruh hormon.

Depresi akibat naik turunnya mood ini dapat membuat perempuan cenderung mengalami depresi usia lanjut.

6. Pengaruh lingkungan

BACA JUGA:  Mengobati Depresi dan Kesedihan dengan Self Healing, Wajib Coba

Faktor yang menyebabkan depresi juga disebabkan kerana faktor lingkungan. Tugas perempuan di wilayah domestik membuatnya lebih cepat depresi. (Hellosehat)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya