
Bahkan makanan ini punya efek antioksidan dan antiinflamasi yang menurunkan risiko kanker dan kardiovaskular.
Popcorn dengan bahan tambahan
Jenis popcorn berikutnya adalah yang mengandung minyak. Popcorn jenis ini dibuat dengan panci dan kompor.
Sementara kadar gula dan garam popcorn ini masih minim. Kandungan minyak pada popcorn jenis ini adalah bertambah sekitar 5-15 kalori per gelas.
BACA JUGA: 5 Manfaat Timun Suri Bagi Kesehatan, Jangan Lewatkan
Sebenarnya, sehat atau tidak popcorn bergantung pada kandungan masing-masing produk.
Bahkan kini sudah ada popcorn yang bebas kandungan gula dan mertega sehingga kalorinya tidak banyak dan membuat obesitas.
BACA JUGA: 7 Manfaat Berkebun yang Sayang untuk Dilewatkan, Apa Saja?
Sementara popcorn yang paling tidak ramah biasa dijual di bioskop. Popcorn ini kaya kandungan garam, mertega dan juga banyak mengandung lemak jenuh. (Hellosehat)
Video seru hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News