Khasiat Daging Hewan Berlendir Ini Ternyata Mantap, Wajib Coba!

Khasiat Daging Hewan Berlendir Ini Ternyata Mantap, Wajib Coba! - GenPI.co BANTEN
Manfaat dari daging hewan berlendir ini sayang sekali jika Anda lewatkan. Foto: Instagram/@bekicotmagelang

GenPI.co Banten - Belakangan ini mulai dimanfaatkan untuk perawatan kulit. Padahal sebelumnya, binatang berlendir ini hanya digunakan sebagai pakan hewan ternak seperti unggas dan diolah menjadi satai karena kandungan proteinnya yang tinggi.

Diketahui, hewan bercangkang ini termasuk ke dalam kelompok moluska atau bertubuh lunak. Bekicot bisa Anda temudi di pepohonan, tanaman, serta berbagai tempat lembap lainnya.

Sebuah studi yang dirilis oleh Journal of Fisherish Sciences mengungkapkan bahwa daging bekicot memiliki nilai gizi. Diantaranya mengandung asam amino esensial, protein, vitamin dan mineral seperti kalsium, kalium, fosfor, natrium, zat besi, magnesium.

BACA JUGA:  Tidak Selalu Buruk, 6 Khasiat Cengkeh yang Tidak Pernah Anda Duga

Bukan itu saja, daging bekicot juga kaya akan vitamin. Diantaranya adalah vitamin A, vitamin B1 (tiamin), vitamin B2 (riboflavin), vitamin B3 (niacin), vitamin B6 (piridoksin), vitamin C, dan vitamin E.

Berikut manfaat mengonsumsi bekicot bagi tubuh:

BACA JUGA:  5 Cara Gampang Mengatasi Ketergantungan Minuman Beralkohol

Merawat kesehatan kulit

Dewasa ini, beberapa produk perawatan kulit dan kecantikan mulai melirik bekicot. Lendir pada bekicot diklaim mampu menyamarkan flek hitam dan mengurangi pertumbuhan jerawat. Bahkan mampu memperhalus kulit Anda.

BACA JUGA:  Wow, Lemak di Hati Rontok Setelah Mengonsumsi Buah Ini

Khasiat ini diperkuat sebuah studi yang dimuat Jurnal Ilmiah Kedokteran. Penelitian tersbeut menyimpulkan bahwa lendir bekicot dinilai efektif sebagai penyembuh luka sayat pada kulit. Beberapa hewan yang mengalami luka sayatan akan cepat sembuh dibanding tidak dioleskan lender bekicot.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya