Berapa Sih Jumlah Kalori di Dalam Seporsi Bakso? Simak Nih

Berapa Sih Jumlah Kalori di Dalam Seporsi Bakso? Simak Nih - GenPI.co BANTEN
Ternyata sebegini jumlah kalori yang ada di dalam seporsi bakso yang harus kamu ketahui. (Foto: Freepik/Jcomp)

Berikut ini informasi gizi berbagai jenis bakso dalam seporsi (108-175 gram) tanpa pelengkap.

Bakso aci (218 kkal)

  • Protein: 1,99 gram (g).
  • Karbohidrat: 48,59 g.
  • Lemak: 1,93 g.
  • Serat: 0,7 g.
  • Natrium: 214 miligram (mg).

Bakso goreng (285 kkal)

  • Protein: 16.09 g.
  • Karbohidrat: 11,93 g.
  • Lemak: 18,86 g.
  • Serat: 0,8 g.
  • Natrium: 810 mg.

Bakso sapi (218 kkal)

  • Protein: 13.4 g.
  • Karbohidrat: 8,18 g.
  • Lemak: 14,22 g.
  • Serat: 0,5 g.
  • Natrium: 230 mg.

Bakso ikan (128 kkal)

  • Protein: 13,53 g.
  • Karbohidrat: 14,06 g.
  • Lemak: 14,8 g.
  • Serat: 0,5 g.
  • Natrium: 306 mg.

Bakso telur (288 kkal)

  • Protein: 19.6 g.
  • Karbohidrat: 8,74 g.
  • Lemak: 20,22 g.
  • Serat: 0,5 g.
  • Natrium: 369 mg.

Bakso urat (240 kkal)

  • Protein: 24 g.
  • Karbohidrat: 24 g.
  • Lemak: 7,5 g.
  • Natrium: 1,5 mg.

Daftar bakso di atas merupakan jenis yang paling diminati dan mudah ditemukan di pasaran.

Jika kamu ingin diet, perlu menerapkan defisit kalori sekitar 500 kkal dari asupan kalori harian.

BACA JUGA:  Kunyit Bagus untuk Anak dan Bayi, Ini 5 Manfaatnya yang Harus Diketahui

Artinya, jika kamu memerlukan 2150-2650 kkal dalam kondisi normal.

Ketika diet, kamu hanya perlu memenuhi 1650-2150 kkal per hari.

BACA JUGA:  Konsumsi Madu Hijau Bagus untuk Kesehatan, Ini 3 Manfaatnya

Kamu bisa makan bakso kuah tanpa pelengkap (283-300 kkal) maksimal 3 porsi sehari.

Kalau kamu ingin makan bakso kuah dengan pelengkap (1000-1200 kkal), cukup makan sekali sehari.

BACA JUGA:  Ibu Hamil Harus Merasakan 5 Manfaat Konsumsi Sayur Kangkung

Kamu perlu ingat jika bakso tinggi lemak dan karbohidrat.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya