Ini Manfaat Tambahan Mengganti Kentang Biasa dengan Kentang Merah

Ini Manfaat Tambahan Mengganti Kentang Biasa dengan Kentang Merah - GenPI.co BANTEN
Kentang merah yang relatif memiliki banyak manfaat dibandingkan kentang biasa. Foto: Instagram/@sayurbox

Kalium dalam tubuh mampu menyeimbangkan jumlah natrium sehingga tekanan darah berangsur-angsur turun.

2. Mengurangi risiko anemia

Jika Anda adalah penderita anemia atau kurang darah, konsumsi kentang merah adalah pilihan yang tepat. Kentang merah memiliki 1,2 mg zat besi untuk kebutuhan harian.

BACA JUGA:  Berhenti Membuang Biji Labu Kuning, Manfaatnya Banyak Banget

Zat besi bermanfaat untuk membentuk hemoglobin, yakni protein pada sel darah merah yang berfungsi mengikat oksigen.

3. Membantu menurunkan berat badan

BACA JUGA:  Luar Biasa, Berikut 4 Fakta Kesehatan Biji Kemiri

Ternyata kentang merah adalah makanan favorit orang yang sedang menjalani program diet. Bayangkan, hanya dengan satu buah kentang merah dapat memenuhi 10% kebutuhan harian.

Serat kentang merah membuat perut terasa kenyang lebih lama sehingga tidak tergoda untuk makan berlebihan.

BACA JUGA:  Efek Minum Kopi Tanpa Gula, Ternyata Dahsyat

4. Membantu melawan radikal bebas

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya