Selama Ini Kita Salah, Ternyata Jangan Makan Buah di Waktu Ini

Selama Ini Kita Salah, Ternyata Jangan Makan Buah di Waktu Ini - GenPI.co BANTEN
Ilustrasi perempuan yang akan makan buah. Foto: GenPI.co.

GenPI.co Banten - Buah adalah salah satu makanan sehat yang banyak digemari banyak orang. Tidak heran, buah menjadi pelengkap di meja makan dan selalu tersedia setiap harinya.

Agar dapat selalu sehat, orang dewasa dianjurkan mengonsumsi buah sebanyak 400-600 gram per hari.

Buah mengandung karbohidrat yang berupa fruktosa. Keunggulan buah adalah, setiap pertama kali dimakan, mulut akan terdorong untuk menghasilkan enzim pemecah karbohidrat.

BACA JUGA:  Tidak Banyak yang Tahu, Buah Ini Punya Racun Mematikan

Enzim ini berhenti diproduksi ketika buah telah hancur dan memasuki lambung yang asam. Proses pemecahan karbohidrat kembali terjadi di usus halus sehingga menghasilkan glukosa.

Dibandingkan makanan yang lain, buah relatif lebih lambat dicerna karena memiliki kandungan serat.

BACA JUGA:  Makan Buah Anggur Sekaligus Bijinya, Manfaatnya Nendang Banget

Namun, tahukah Anda bila ada waktu terbaik untuk makan buah?

Jika ada pertanyaan demikian, jawabannya adalah kapan saja. Selama buah dan sayur dapat memenuhi kebutuhan untuk asupan gizi sehari-hari, maka dapat dimakan kapan saja.

BACA JUGA:  9 Manfaat Buah Kismis yang Bikin Banyak Penyakit Serius Rontok

Dari semua waktu terbaik tersebut dan berdasarkan proses pencernaan buah yang kompleks, ada pertimbangan waktu yang sebaiknya tidak memakan buah. Berikut ulasannya:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya