
11. Gusi berdarah
Beberapa orang mungkin mengeluhkan gusi mudah berdarah saat sikat gigi atau flossing. Kondisi ini bisa jadi terjadi akibat tubuh kekurangan vitamin K. Salah satu manfaat vitamin K adalah dalam proses pembekuan darah atau koagulasi.
Hal ini akan membantu mencegah dan menghentikan jika terjadi perdarahan. Walaupun defisiensi vitamin K jarang terjadi, Anda bisa memenuhi kebutuhan nutrisi ini dengan makan sayuran hijau, makanan fermentasi, daging, susu, dan telur. (hellosehat)
BACA JUGA: Teman Anda Punya 5 Ciri Ini? Fix, Dia Termasuk Toxic People
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News