
GenPI.co Banten - Tahukah Anda jika bahwa tidak semua minyak cukup sehat digunakan untuk memasak.
Meski minyak merupakan salah satu sumber lemak yang kaya manfaat, akan tetapi terdapat beberapa jenis minyak yang sebaiknya dibatasi karena dapat mengganggu kesehatan.
Berikut ini lima jenis minyak yang perlu dibatasi dan sebaiknya tidak digunakan untuk memasak:
BACA JUGA: Minyak Buah Ini Mampu Obati Luka di Kulit Penderita Diabetes
Minyak terhidrogenasi
Lemak cair (minyak) yang diubah menjadi lemak padat dengan menambahkan hydrogen disebut dengan hidrogensi.
BACA JUGA: Benarkah Minyak Zaitun Aman Dipakai Memasak Berulang Kali? Simak
Proses tersebut menghasilkan produk berupa minyak terhidrogenasi parsial yang sering kali dikenal sebagai lemak trans.
Minyak yang biasa ditemukan pada junk food ini tidak sehat saat digunakan untuk memasak karena akan menyebabkan beberapa penyakit jika dikonsumsi berlebih.
BACA JUGA: 10 Rekomendasi Minyak Zaitun yang Bikin Masakanmu Spesial
Beberapa diantaranya adalah meningkatkan kolesterol jahat dan memicu pembentukan plak yang menyumbat pembuluh darah.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News