
Tujuan pameran ini, kata Rury, adalah memberikan kesempatan pada couple (pasangan) untuk melihat dan memilih langsung vendor pernikahan.
Selain itu, pasangan yang datang di acara tersebut juga dapat melihat bila The Royale Krakatau memiliki ball room terbesar dengan segala fasilitas di dalamnya.
Di hadapan para calon pelanggan, masing-masing vendor tersebut akan menawarkan harga terbaik. Penyelenggara acara juga akan memberikan cash back lima juta saat pameran berlangsung.
BACA JUGA: Pameran SPACE Digelar, Tampilkan Persepsi Anak Tentang Pandemi
Pameran ini akan terbagi menjadi dua gelombang pengunjung. Sebanyak 500 pengunjung di hari pertama dan 500 di hari terakhir agar dari sisi prokes akan terkontrol dengan baik. (ant)
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News