Teknologi Terbaru untuk Penderita Diabetes, Tidak Perlu Amputasi

Teknologi Terbaru untuk Penderita Diabetes, Tidak Perlu Amputasi - GenPI.co BANTEN
Dr. Febiansyah Kartadinata Rachim, Sp.B, Subsp. BVE (K), Spesialis Bedah- Konsultan Bedah Vaskular: Varises & Kaki Diabetes Eka Hospital BSD saat memberikan penjelasan kepada wartawan mengenai teknologi baru tangani diabetes tanpa amputasi. Foto: Antara

Namun yang tidak kalah penting adalah faktor pembuluh darah arteri yang sering terjadi pada pasien diabetes atau biasanya disebut penyakit pembuluh darah tepi.

Hal ini disebabkan akibat kerusakan pembuluh darah pada pasien diabetes menahun yang tidak terkontrol sehingga terjadi kekurangan pasokan darah atau tidak ada pasokan darah sampai ke ujung kaki, oleh sebab itu kaki pasien diabetes sering mengalami kematian jaringan atau gangren yang dapat menyebabkan amputasi kaki.

Deteksi dini menjadi salah satu kunci pencegahan agar tidak ada amputasi pada pasien kaki diabetes. Begitu ada luka sekecil apapun di kaki sebaiknya pasien diabetes segera memeriksakannya ke dokter.

BACA JUGA:  RSUD Kota Tangerang Hadirkan Layanan Rontgen Thorax

“Luka pada kaki pasien diabetes harus dianggap serius, sampai dibuktikan tidak serius oleh dokter, jangan anggap remeh. Banyak kasus yang terjadi pasien dengan kaki diabetes sudah tidak bisa diselamatkan lagi karena infeksinya sudah berat,” katanya. (ant)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya