Dinkes Tangerang Beber Perkembangan Kasus Gangguan Ginjal Akut

Dinkes Tangerang Beber Perkembangan Kasus Gangguan Ginjal Akut - GenPI.co BANTEN
Dinas Kesehatan Kabupaten Tangerang, Banten, membeberkan perkembangan kasus gangguan ginjal akut. (Foto: ANTARA/Destyan Sujarwoko)

"Pasien yang masih dirawat yaitu asal Mauk, dengan usia satu tahun, dengan jenis kelamin laki-laki," kata dia.

Hingga kini, Dinkes Kabupaten Tangerang mencatat 10 anak mengalami gangguan ginjal akut.

Dari 10 anak tersebut, 8 anak meninggal dunia, 1 anak berhasil sembuh, dan 1 anak masih dirawat. (Ant)

BACA JUGA:  Pemerintah Matikan TV Analog, Mak-mak di Tangerang Menjerit

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya