Disnaker Kota Tangerang Beri Pekerjaan ke Penyandang Disabilitas

Disnaker Kota Tangerang Beri Pekerjaan ke Penyandang Disabilitas - GenPI.co BANTEN
Disnaker Kota Tangerang bersama penyandang disabilitas. Foto: Humas Pemkot Tangerang.

“Teman disabilitas yang sudah bekerja di kami di antaranya penyandang tuna rungu, daksa dan tuna wicara yang bekerja di bagian sampel, jahit hingga bengkel,” ujarnya.

Dia menilai, sembilan pekerja disabilitas yang sudah berkerja terlebih dulu di perusahaannya memiliki kegigihan dan ketekunan bekeja yang sangat baik.

“Keterbatasannya hanya dalam komunikasi, tapi kami terus maksimalkan,” tutur Nurdin.

BACA JUGA:  DKP Kota Tangerang Imbau Warga Hati-hati Berbelanja, Kenapa?

Dia berharap, kerjasama dengan Disnaker terkait kesempatan bekerja bagi disabilitas ini dapat menjadi contoh atau bukti nyata bagi perusahaan lainnya agar dapat memberi kesempatan penyandang disabilitas bekerja.

Menurut Nurdin, mempekerjakan penyandang disabilitas tidak sesulit yang dibayangkan selama ini.

BACA JUGA:  Ketua Perbasi Kota Tangerang Dilantik, Program Kerjanya Keren

“Mereka paham mencari kerja itu sulit, maka mereka memberikan kinerja yang maksimal untuk perusahaan,” katanya. (*)

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya