
Hal ini dilakukan untuk menjaga kadar gula darah tetap seimbang dan tidak melonjak naik.
2. Obat pengencer darah
Selain makanan manis, setelah minum madu sebaiknya tidak mengonsumsi obat pengencer darah.
Berdasarkan riset yang dimuat dalam American journal of health-system pharmacy, obat pengencer darah berpotensi menimbulkan efek interaksi obat dengan madu.
BACA JUGA: Khasiat Sarang Madu Luar Biasa, Banyak Penyakit Serius Dilibas
Mengonsumsi madu bersamaan dengan obat pengencer darah dapat memperlambat proses pembekuan darah sehingga menimbulkan risiko pendarahan.
3. Minum madu yang dipanaskan dan minyak samin
Minum madu juga tidak boleh dilakukan berbarengan dengan mengonsumsi minyak samin atau ghee.
BACA JUGA: Bolehkah Pasien Diabetes Jadikan Madu Sebagai Pengganti Gula?
Berdasarkan penelitian dalam Jurnal Ayu (2010) ditemukan bahwa madu yang dipanaskan dengan suhu lebih dari 140 derajat celcius atau dikonsumsi bersama minyak samin dapat menghasilkan hidroksimetilfurfal.
Senyawa ini dapat menjadi racun yang menimbulkan kerusakan fungsi organ tubuh. (Hellosehat)
BACA JUGA: Wjib Coba, Berikut 7 Jenis Madu dan Manfaatnya yang Luar Biasa
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News