
Cara minum air putih untuk membakar kalori
Kegunaan air putih bukan hanya untuk orang yang sedang diet, tapi juga semua orang. Air putih sangat penting untuk kesehatan. cukupnya air putih adalah kunci metabolisme berfungsi dengan sempurna.
Meminum segelas air putih sebelum makan berat dapat mengurangi berat badan. Artinya tidak harus minum air putih dingin untuk membakar kalori. Untuk dapat memberikan rasa pada air putih, dapat ditambahkan dengan memberikan irisan buah dan sayur seperti lemon, stroberi dan timun.
BACA JUGA: Berhenti Membuang Biji Labu Kuning, Manfaatnya Banyak Banget
Meski begitu, minum air putih tidak boleh berlebihan. Karena konsumsi air putih harus seimbang dengan elektrolit. Ketika dikonsumsi berlebih, Anda akan mendapat risiko hiponatremia yang dapat menyebabkan serangan jantung. (hellosehat)
Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News