
Aini mengungkapkan, bahwa pihaknya akan mempromosikan Nasi Segambreng secara masif.
“Bagaimana Nasi Segambreng bisa menjadi nasi hantaran diberbagai acara, bahkan menjadi nasi yang selalu ada disetiap acara di Kota Tangerang,” imbaunya.
Selain meluncurkan nasi segambreng, 13 kecamatan di Kota Tangerang juga luncurkan nasi khas masing-masing wilayah, seperti Nasi Banjir Periuk atau Sibaper, Nasdun Jati dari Jatiuwung.
BACA JUGA: Surga Kuliner Lezat di Pasar Lama Tangerang, Yuk Tancap Gas
Ada juga Nasi Buntel dari Kecamatan Tangerang, Nasgor Durasiku dari Karang Tengah dan nasi khas kecamatan lainnya. (*)
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News