BI Banten Beberkan Keuntungan Menggunakan QRIS, Apa Saja?

BI Banten Beberkan Keuntungan Menggunakan QRIS, Apa Saja? - GenPI.co BANTEN
Bupati Lebak Iti Octavia bersama Kepala Perwakilan Bank Indonesia Banten Imaduddin Sahabat di momen peresmian Pasar Jawara Rangkasbitung, Kabupaten Lebak. Foto: Antara.

“Kami berharap dengan membaik Covid-19 dapat menumbuhkan ekonomi semakin baik,” katanya.

Dia juga menambahkan, pedagang yang menggunakan transaksi ini akan mendapat banyak keuntungan salah satunya adalah mendapatkan uang kembali saat bertransaksi.

Di kesempatan yang sama, Bupati Lebak Iti Octavia mengatakan, peresmian Pasar Jawara Rangkasbitung dapat menumbuhkan ekonomi masyarakat.

BACA JUGA:  Kabupaten Lebak Kekurangan ASN, Kesempatan Masuk Terbuka Lebar

Iti Octavia juga menyatakan dukungannya pada pedagang pasar yang beralih menggunakan QRIS dalam transaksi pembayaran.

“Keunggulan QRIS bisa memberikan kemudahan transaksi juga pedagang terlindung dari kehilangan dan pencurian uang,” katanya. (ant)

BACA JUGA:  Distan Lebak Upayakan Petani Panen 4 Kali Setahun, Begini Caranya

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya