
Hingga akhir kloter ketiga, terjadi gap skor yang cukup jauh antara Tangerang Hawks dengan Prawira Bandung.
Skor 53-32, gap 21 poin tersebut diraih oleh Prawira Bandung.
Pada kloter terakhir, Prawira bermain lebih lepas sampai akhir pertandingan. The Hawks dibuat tidak sempat meminta ampun melawan Prawira.
BACA JUGA: Tangerang Hawks Dipaksa Tunduk Amartha Hangtuah 64-76
Gap 34 poin pada kloter keempat, menjadikan Prawira unggul di atas angin.
Hingga akhir kloter, Prawira Bandung tetap konsisten memimpin pertandingan dengan skor akhir 77-44.
BACA JUGA: Ternyata Ini Penyebab Tangerang Hawks Kalah dari Dewa United
Dengan demikian, Tangerang Hawks kembali menelan kekalahan di sesi dua IBL 2022. Sementara Prawira Bandung masih gagah meneruskan tren kemenangannya. (*)
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News