Daun Meniran Manfaatnya Banyak, Bagus untuk Atasi Batu Ginjal

Daun Meniran Manfaatnya Banyak, Bagus untuk Atasi Batu Ginjal - GenPI.co BANTEN
Daun Meniran memiliki manfaat yang banyak, bagus untuk mengatasi penyakit batu ginjal. Ilustrasi sakit perut. (Foto: Dok GenPI.co)

GenPI.co Banten - Daun meniran sering digunakan sebagai obat herbal, salah satunya sebagai bahan baku obat fitofarmaka.

Obat fitofarmaka sering digunakan sebagai obat herbal untuk asam urat hingga penyakit ginjal.

Daun ini memiliki 2 jenis, yaitu meniran merah (Phyllanthus urinaria) dan meniran hijau (Phyllanthus niruri).

BACA JUGA:  Manfaat Daun Kersen untuk Pasien Diabetes, Wajib Coba

Berikut ini manfaat daun meniran.

Masalah kekebalan tubuh

Daun ini mengandung senyawa geraniin, gallic acid, dan hipofilantin.

BACA JUGA:  Wajib Coba! Manfaat Daun Kersen untuk Pasien Diabetes

Senyawa tersebut bisa menghambat stres oksidatif.

Selain itu, tanaman ini juga bisa menghambat senyawa pemicu peradangan.

BACA JUGA:  5 Khasiat Daun Sirih Sangat Dahsyat, Mujarab Banget

Tak hanya itu, daun ini juga bisa mengurangi risiko kerusakan sel dan radang.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya