Berikut 6 Masalah Rumah Tangga Pemicu Stres, Waspadai Nomor 4

Berikut 6 Masalah Rumah Tangga Pemicu Stres, Waspadai Nomor 4 - GenPI.co BANTEN
Ilustrasi: pasangan yang stres dengan kehidupan pernikahannya. Foto: genPI.co

Perbedaan prinsip dan cara membesarkan anak dapat memicu stres. Ketika keduanya memaksakan sikapnya dalam mendidik anak, dapat memicu pertengkaran.

3. Kesehatan

Masalah kesehatan juga dapat menjadi sesuatu yang membebani, terutama jika ada masalah kesehatan yang dihadapi cukup serius. Karena, sejak menikah, tanggung jawab menjaga kesehatan menjadi tanggung jawab bersama.  

BACA JUGA:  Di Usia Pernikahan Ini, Pria dan Wanita Punya Potensi Selingkuh

4. Kehidupan seks

Seks adalah salah satu hal yang harus tetap dijaga agar tetap kokoh. Itensitas dan kualitas hubungan intim dapat menjadi sumber masalah jika salah satunya merasa tidak mendapat apa yang diinginkan.

BACA JUGA:  Pertolongan Pertama Mendengar Berita Pernikahan Mantan 

Perbedaan cara dan budaya dalam seks juga dapat memicu pertengkaran. Di satu sisi Anda ingin eksplore kehidupan seks dengan pasangan sementara pasangan adalah orang yang konservatif.

Selain itu, perbedaan itensitas kebutuhan seks antara Anda dan pasangan dapat memicu pertengkaran yang dapat menimbulkan stres. Di satu sisi Anda ingin berhubungan seks tiga kali seminggu, sementara pasangan ingin sekali seminggu.

BACA JUGA:  Mendadak Ragu Sebelum Menikah? Lakukan 4 Hal Ini Agar Tidak Kacau

5. Komunikasi

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya