Menghindari Pelecehan dan Kekerasan Seksual, Wanita Wajib Baca

Menghindari Pelecehan dan Kekerasan Seksual, Wanita Wajib Baca - GenPI.co BANTEN
Ilustrasi: trauma korban pelecehan seksual. Foto: genPI.co

Intimidasi juga kerap dilakukan untuk memuluskan pelaku dalam melancarkan aksi bejatnya. Tidak hanya verbal dengan ancaman memutus hubungan asmara, tapi pelaku juga bisa melakukan intimidasi secara nonverbal seperti dengan senjata tajam atau benda tumpul.

Cara melawan intimidasi yaitu dengan bersikap tegas. Jangan lupa meminta dukungan dari orang yang Anda percaya karena meningkatkan rasa percaya diri sehingga Anda tidak mudah terintimidasi.

3. Membekali diri dengan pendidikan seksual

BACA JUGA:  Jangan Mau Jadi Korban, 4 Cara Menghindari Kekerasan Pacaran

Trik berikutnya yaitu pelaku pelecehan seksual akan meyakinkan korban bahwa perbuatannya adalah wajar. Saat menerima perlawanan, pelaku bisa saja melontarkan “ Ah, sama yang lain begini juga nggak masalah!”.

Ini bisa menjadi masalah jika korban tidak memiliki pendidikan seksual yang kuat. Bisa saja korban akan terus memaklumi perbuatan pelaku tanpa menyadari jika dirinya adalah korban pelecehan seksual.

BACA JUGA:  3 Cara Jitu Menghindari Friendzone, Wajib Coba

4. Menghindari tempat atau kondisi yang berbahaya

Pelaku pelecehan seksual akan berpura-pura baik seperti memberikan bantuan atau meminta pertolongan dengan harapan korban mau mengikuti keinginannya. Jadi, saat berada di wilayah kekuasaannya, barulah pelaku melancarkan aksinya.

BACA JUGA:  Pacar Defensif Parah, Ini Cara Menanganinya

Sejumlah pelaku bahkan akan berbuat lebih nekat lagi dengan menyergap korban secara langsung. Korban yang kadung terjebak akan kesulitan untuk melawan karena ia hanya seorang diri.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya