
"Tentu kami ingin tampil di papan atas. Kami harus bekerja keras dan percaya dengan pemain yang kami punya. Semoga suporter juga mengerti," katanya.
Untuk itu, Vera menargetkan poin penuh saat Persita bermain di kandang sendiri.
"Mungkin terdapat ekspektasi tinggi di awal musim dengan hasil yang kami raih. Mungkin jika kompetisi tak terhenti kami bisa saja masih bisa bertahan,” paparnya.
BACA JUGA: Perkuat Lini Belakang, Persita Pinjam Fandry Imbiri dari Persik
“Tapi kompetisi terhenti dan kami harus memulai kembali. Semoga suporter hadir dan membantu tim ini," lanjutnya. (*)
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News