Atta Halilintar Kapok Terjun ke Sepak Bola Indonesia Usai Liga 2 Disetop

Atta Halilintar Kapok Terjun ke Sepak Bola Indonesia Usai Liga 2 Disetop - GenPI.co BANTEN
YouTuber Atta Halilintar kapok terjun ke dalam dunia sepak bola Indonesia usai Liga 2 2022-2023 disetop. (Foto: Instagram/@attahalilintar)

GenPI.co Banten - YouTuber Atta Halilintar kapok terjun ke dalam dunia sepak bola Indonesia.

Pasalnya, PSSI memutuskan untuk menghentikan Liga 2 2022-2023.

Sebagai pemilik FC Bekasi yang berlaga di Liga 2, Atta Halilintar pun menanggapi keputusan tersebut.

BACA JUGA:  Atta Halilintar Bangun Rumah di Pondok Indah, Persiapan Punya Anak Banyak

Hal itu disampaikan Atta Halilintar pada akun Instagram miliknya, Kamis (12/1).

Seperti diketahui, Atta Halilintar membangun FC Bekasi secara profesional.

BACA JUGA:  Aurel Hermansyah Sempat Dapat Cobaan Berat Sebelum Nikah dengan Atta Halilintar

"#kapok," sambung Atta Halilintar.

Dia pun mengisyaratkan kekecewaannya terhadap dunia sepak bola.

BACA JUGA:  Aurel Hermansyah Beri Pengakuan Soal Nafkah dari Atta Halilintar, Astaga!

"Sekian dan terima kasih sepak bola," ungkap suami Aurel Hermansyah itu.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya