
5. Memiliki emosi yang tak stabil
Seringkali, orang yang suka mengontrol menjadi mudah marah jika Anda melakukan sesuatu yang tidak sesuai atau menurutnya salah. Bahkan terkadang, ancaman, seperti ingin bunuh diri, atau kekerasan fisik mungkin saja dilakukan agar Anda bisa mematuhinya.
Lalu, apakah bisa menghilangkan sifat posesif dalam diri? Tentu saja bisa asal berusaha. Berikut cara menghilangkan sifat posesif:
BACA JUGA: Awas! 5 Faktor Psikologi Pemicu Perselingkuhan, Simak Nomor 3
6. Jangan terpengaruh emosi
Ketika pemicu sifat posesif Anda muncul dan memengaruhi emosi, seperti rasa cemburu, sebaiknya diam sejenak dan pahami apa yang sedang terjadi dalam diri Anda. Bertindak gegabah dengan menuruti emosi ini justru akan dapat melukai perasaan orang lain. Belajar untuk menahan dan mengabaikan pikiran serta suara hati Anda yang buruk terhadap orang lain, terutama pasangan.
BACA JUGA: Ketika Hubunganmu Tak Direstui Orang Tua, Lakukan 5 Cara Ini
7. Cobalah tenangkan diri
Selain belajar mengendalikan emosi, Anda juga perlu mencari berbagai cara yang dapat membuat Anda lebih tenang ketika posesif atau rasa cemas berlebihan itu muncul. Anda bisa sekadar duduk tenang dan rileks, kemudian melakukan meditasi atau latihan pernapasan. Hal ini dapat membantu mengatasi pikiran negatif dan mengurangi rasa cemas berlebihan yang Anda rasakan.
BACA JUGA: Punya 3 Pacar Tanpa Drama, Berikut Fakta Soal Hubungan Poliamori
8. Telusuri peristiwa masa lalu
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News