
Produk ini wajib untuk ada di pouch make up kamu agar senantiasa terlindung dari ancaman maskne di wajah yang tertutup.
FSS terbukti efektif karena mengandung Collagen, Niacinamide, dan Sodium Hyaluronate.
Ketiga bahan tersebut adalah kombinasi moisturiser terbaik yang sanggup menghindarkan wajah dari masalah jerawat.
BACA JUGA: Apakah Tekstur Lip Cream Mempengaruhi Hasil Akhir? Simak
Kombinasi tiga bahan tersebut dapat mengikat air dengan sangat baik sehingga wajah dapat terlindungi kelembapannya.
Selain itu, Niacinamide itu sendiri memiliki fungsi tambahan sebagai antiinflamasi yang dapat meredakan peradangan ringan pada kulit wajah.
BACA JUGA: Jangan Sembarangan Pilih Produk Lip Cream, Perlu Perhatikan Ini
Produk ini juga dikombinasikan dengan vitamin E yang dapat memberi efek instan dan membuat kulit yang glowing terlindung dari efek radikal bebas.
Produk ini juga kaya akan Asam Amino, membuat Collagen juga berperan dalam mempertahankan kelembapan kulit, menghaluskan kulit, sekaligus memberi efek kenyal setelah penyemprotan Sarita Beauty FSS. (*)
BACA JUGA: TWC Sarita Beauty, Mengerti Kebutuhan Kulit Wanita Indonesia
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News