Triwulan I 2023, Produksi Padi di Banten Capai 554.609 Ton

Triwulan I 2023, Produksi Padi di Banten Capai 554.609 Ton - GenPI.co BANTEN
Produksi padi di Banten diperkirakan akan mencapai 554.609 ton gabah kering giling (GKG) pada triwulan pertama 2023. (Foto: ANTARA/Muhammad Bagus Khoirunas/wsj)

Panen tersebut akan terjadi di Pandeglang (18.609 Ha), Lebak (27.301 Ha), Tangerang (3.429 Ha), Serang (12.218 Ha), Kota Cilegon (133 Ha), Kota Serang (3.408 Ha), dan Kota Tangerang (4 Ha).

Pada Maret, pihaknya memperkirakan 60.733 Ha lahan sawah di Banten juga akan memasuki masa panen padi.

Panen tersebut akan terjadi di Pandeglang (23.117 Ha), Lebak (10.307 Ha), Tangerang (11.516 Ha), Serang (12.940 Ha), Kota Cilegon (135 Ha), Kota Serang (2.703 Ha), dan Kota Tangerang (15 Ha).

BACA JUGA:  Produksi Padi Surplus, Petani di Lebak Ketiban Durian Runtuh

“Tren produksi mengalami kenaikan seiring dengan bertambahnya angka luas panen dan produktivitas lahan,” kata Agus. (Antara)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya